Pada hampir semua institusi pendidikan kesehatan, bidang anatomi dan fisiologi seringkali digabungkan menjadi satu mata kuliah. Hal ini dikarenakan kedua cabang ilmu tersebut berkaitan erat. Secara ringkas, anatomi adalah ilmu yang mempelajari bentuk dan bagian tubuh, sedangkan fisiologi adalah ilmu yang mempelajari bagaimana bagian-bagian tubuh tersebut bekerja. Dalam buku ini pembaca akan dia…