Indeks
Bibliografi : hlm. 147 - 152
Buku Teknik Pembuatan Akta satu ini merupakan satu-satunya buku di Indonesia yang menganalisis secara sistematis dan mendasar (elementer) tentang konsep-konsep teoritis tentang akta dan teknik pembuatan akta. Buku ini terdiri dari 16 bab, yang meliputi bab 1. tentang pendahuluan, bab 2 tentang konsep teoritis tentang teknik pembuatan akta satu, bab 3 tentang akta autentik, bab 4 analisis yuridi…
Buku Teknik Pembuatan Akta Akad Pembiayaan Syariah (Materi TPA Dua) merupakan satu-satunya buku di Indonesia yang menganalisis tentang akad pembiayaan syariah secara holistik. Kenapa dikatakan holistik, karena dalam buku ini, tidakhanya mengkaji tentang konsep-konsep tentang pembiayaan syariah, namun fokus utamanya pada kajian tentang struktur akta akad pembiayaan syariah, seperti akad mudharab…
Buku Teknik Pembuatan Akta Akad Pembiayaan Syariah (Materi TPA Dua) merupakan satu-satunya buku di Indonesia yang menganalisis tentang akad pembiayaan syariah secara holistik. Kenapa dikatakan holistik, karena dalam buku ini, tidakhanya mengkaji tentang konsep-konsep tentang pembiayaan syariah, namun fokus utamanya pada kajian tentang struktur akta akad pembiayaan syariah, seperti akad mudharab…
Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris dan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor2Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris (UUJN - P) merupakan pengaturan dan pelaksanaan tugas Jabatan Notaris Indonesia. Secara substansi, buku ini hanya berisi beberapa ketentuan dalam UUJN - P yang memerlukan penjelasan atau penafsiran sehing…