Promosi (Pendidikan) dan perilaku merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Promosi (Pendidikan) adalah suatu bentuk intervensi terhadap perilaku sedangkan perilaku merupakan determinan kesehatan. Untuk menambah referensi para mahasiswa dan petugas dibidang kesehatan tentang upaya intervensi yang ditujukan pada faktor perilaku masyarakat agar sesuai dengan nilai nilai kesehatan (perilaku s…
Buku ini membahas tentang ; Secara luas, etika profesi kesehatan adalah dasar dalam menjalankan perilaku profesional di bidang kesehatan pada umumnya. Tenaga kesehatan dalam melayani masyarakat juga akan terikat pada etika dan hukum kesehatan. Dalam pelayanan kesehatan masyarakat, perilaku tenaga kesehatan harus tunduk pada etika profesi dan juga tunduk pada ketentuan hukum, peraturan, dan peru…
Kesehatan reproduksi adalah keadaan sejahtera fisik, mental dan sosial secara utuh (tidak semata-mata bebas dari penyakit atau kecacatan) dalam semua hal yang berkaitan dengan sistem reproduksi serta fungsi dan prosesnya. Ilmu kesehatan reproduksi adalah ilmu yang mempelajari alat dan fungsi reproduksi pria dan wanita sebagai bagian integral dari sistem dalam tubuh serta hubungan timbal balik d…
Kesehatan reproduksi adalah keadaan sejahtera fisik, mental dan sosial secara utuh (tidak semata-mata bebas dari penyakit atau kecacatan) dalam semua hal yang berkaitan dengan sistem reproduksi serta fungsi dan prosesnya. Dengan demikian kesehatan reproduksi menyiratkan bahwa setiap orang dapat menikmati kehidupan seks yg aman & menyenangkan dan memiliki kemampuan bereproduksi, memiliki kebebas…
Dalam sebuah RS pastinya ada sistem manajemen yang mengatur jalannya pekerjaan agar berjalan dengan baik dan sesuai dengan fungsi. Manajemen sebagai proses sosial yang mengikutsertakan tanggung jawab untuk membuat rencana dan regulasi yang efektif. Dengan adanya proses manajemen diharapkan semua dapat berjalan teratur untuk mencapai tujuan bersama.
Statistik berasal dari kata ”status” yang berasal dari bahasa Latin yang memiliki arti ”negara”. Statistik yang diterapkan dalam bidang layanan kesehatan disebut statistik kesehatan. Statistik kesehatan dapat memberi informasi mengenai kesehatan seseorang serta pemakaian pelayanan kesehatan. Statistik pelayanan kesehatan dipakai guna melakukan pengumpulan, pengelolaan, melakukan analisa…
Mutu pelayanan kesehatan adalah suatu langkah ke arah peningkatan pelayanan kesehatan baik untuk individu maupun untuk populasi sesuai denga keluaran yang diharapkan dan sesuai dengan pengetahuan profesional terkini. Upaya untuk dapat melakukan penilaian mutu dengan berbagai pendekatan yang ada, diperlukan suatu data kinerja yang akurat dan relevan sehingga dapat membantu pihak pihak rumah saki…
Buku ini dapat digunakan sebagai dasar komunikasi seorang perawat dalam merawat klien (management of care) atau dalam memberikan layanan kesehatan (management of service). Secara umum buku ini membahas tentang konsep dasar komunikasi, konsep komunikasi efektif, komunikasi terapeutik dalam keperawatan, komunikasi keperawatan dalam konteks sosial dan budaya, komunikasi intrapersonal, komunikasi i…
Kehidupan manusia tidak akan pernah lepas dari kegiatan ekonomi, termasuk dalam aspek kesehatan. Perumbuhan penduduk yang pesat menjadi salah satu faktor meningkatnya permintaan terhadap layanan kesehatan, baik pada tataran promotif, prefentif, kuratif, maupun rehabilitative. Pada saat yang sama provider layanan kesehatan tidak berkembang sepesat pertumbuhan penduduk. Hal ini yang menyebabkan k…
Buku Advokasi Pelayanan Kesehatan ini memberikan panduan praktis dalam menyusun pelaksanaan advokasi pelayanan kesehatan. Melakukan advokasi pelayanan kesehatan memerlukan perencanaan program/kegiatan apa yang akan dilakukan advokasi, agar dapat mengidentifikasi sasaran advokasi dan menyusun bahan, metode dan materi. Buku ini memaparkan konsep, perencanaan, pelaksanaan, strategi, monitoring dan…